“Suplemen Baik Menghasilkan Karakter
terBaik”
Oleh: M. Jandi
Al-Farisi
Mei, 29 2015
Sahabat
sekalian, ternyata dalam jiwa kita ini terdapat dua komponen yang berbeda
dimana keduanya ini saling berebut kedudukan dan kekuasaan, shingga jika salah
satu diantaranya bisa mendominasi diri kita maka kita akan aman, nyaman dan
tentram. tapi jika yang mendominasi itu adalah dia dari salah satu keduanya
yang berwarna merah. Wah inilah yang akan membahayakan diri kita. Apakah itu
ayo kita simak bareng-bareng.
Dua
komponen tersebut adalah ruh (ruhiah) dan nafsu.
Sekarang mungkin kita
bisa melihat orang yang ada di sekeliling kita. Yang dimana hal yang perlu kita
perhatikan, teliti dan lihat baik-baik apakah budi pekertinya baik,
penampilanya buruk atau baik, perkataanya, prilaku dan cara mengemas
kehidupanya sehari-hari.
Karena
individu yang kita lihat, jadi dalam diri invividu itu terdiri dari apa yang ia
inginkan, atau ia menjadi seperti itu karena atas dasar sistem atau aturan yang
ia taati, tentunya mnegacu pada agama yang dia anut.
Yang
kita harapkan adalah seharusnya ruh itu bisa menguasi nafsu yang terus berusaha
mengalahkan ruh dan nafsu ingin sekali mendobrak agar manusia atau diri ini
terus bergejibaku dalam kesesatan. Karena keduanya terus saling kejar mengejar
maka jika manusianya itu sendiri tidak bisa mengontrol apa yang sedang terjadi maka,
ia akan menjadi bimbang dan bingung sendiri dan akhirnya ruh terkalahkan oleh
nafsu.
Tapi
nafsu itu jangan sampai mendominasi diri kita, bisa bahaya nanti jadinya. Seharusnya
ruh kita ini yang bisa mendominasi diri kita, ruh tersebut nampak dalam kegiatan
sehari-hari kita dengan istilah hal tersebut dilakukan karena sebagai suplemen
untuk menguatkan ruh kita tadi. Diantaranya suplemen yang senantiasa kita minum
adalah (sholat, shaum, dzikir, infak, sodakoh, dan lainya) semua jenis kegiatan
yang bernilai positif itu adalah suplemen terbaik bagi jiwa dan ruh kita. Maka
dari asupan suplemen tadi hasil dari itu adalah diri individu kita akan menjadi
insan yang berkarakter dan santun atau karakter yang baik.
Misalnya
mengapa dalam perpolitikan diharuskan bagi para pelakuknya harus menyeimbangkan
dirinya yaitu menjaga ruhnya dengan suplemen tadi. Karena politik berkaitan
dengan nafsu. Politik itu hawa nafsu atau pertimbangan yang pendek, maka
mengapa banyak orang yang korupsi. Ya karena tadi bahwa dirinya telah
didominasi oleh nafsu.
Karena
nafsu berkaitan dengan keduniaan, praktis, licik pendusta dll, maka ia akan
menghuni apa yang dinamakan tempat yang hina disisnya, sedangka ruh atau ruhani
selalu berhubungan dengan kegaitan akhirat, kebaikan, keteladanan (baik, buruk
hala dan haramn) itu semua dipertimbangkan maka jika kita bisa mengemasnya
insya allah tempat terbaik yanga akan kita peroleh. Amin
Ayo
dari sekrang kita bareng-bareng berlomba-lomba dalam kebaikan. Semangat mengisi
diri dengan suplemen terbaik kawa.
Wassalam.
0 komentar:
Posting Komentar